Namun, apapun media yang digunakan untuk bisa memunculkan link agar bisa di klik, sebisa mungkin hindari membuat kode link yang salah, karena setiap kode sangat peka, salah sedikit saja membuat kode maka kode tidak bisa digunakan semestinya.
Oleh karena itu, telitilah dalam membuat setiap kode, baik saat membuat kode sendiri maupun mencopy dari pihak ketiga.
Cara membuat link pada gambar yang bisa di klik di posting blog
Didalam membuat link atau tautan pada gambar yang bisa di klik di posting blog, dan hal-hal yang perlu di siapkan adalah sebagai berikut:
- Menyiapkan kode gambar yang akan diberi link yang bisa di klik
- Menyiapkan URL artikel yang akan ditautkan
- Membuat link pada gambar yang bisa di klik dengan kode HTML
# 1. Menyiapkan kode gambar yang akan diberi link yang bisa di klik
Untuk mendapatkan kode atau script gambar, pertama silahkan unggah gambar lewat komputer maupun Hp Anda ke posting artikel, kemudian simpan dulu di draf, nanti kode gambar akan muncul dikotak draf, kira-kira secara default kode atau alamat gambarnya akan terlihat seperti contoh dibawah:
Kode yang berwarna hijau adalah script atau kode gambar, cirinya diawali dengan kode <img dan diakhiri dengan kode "/>
.Ambil kode gambarnya kemudian simpan dulu kode gambar di posting draf menjadi seperti contoh dibawah ini:
# 2. Selanjutnya menyiapkan URL artikel yang akan ditautkan
Untuk mendapatkan URL artikel yang akan dibuat tautan kita ambil saja dari URL artikel yang ada di blog. Caranya, buka atau klik judul artikel yang akan ditautkan di blog Anda, terserah mau pilih yang mana, kemudian ambil URL atau link artikel tersebut yang berada di halaman paling atas di blog Anda.
Selanjutnya ambil dan copy link URL artikelnya, kemudian paste-kan tepat diatas kode gambar yang tadi ada di posting draf yang akan dibuat link tautan pada gambar, kira-kira contoh URL artikel akan terlihat seperti ini:
# 3. Cara membuat link atau tautan pada gambar yang bisa di klik dengan kode HTML
Selanjutnya untuk membuat link tautan pada gambar yang bisa di klik, tambahkan sedikit kode HTML pada gambar dan URL artikel yang tadi disimpan di posting draf, lihat contoh penerapan kodenya di bawah ini:
Ada 3 kode HTML yang berwarna merah yang letaknya terpisah, kode itulah yang perlu ditambahkan ke URL Artikel dan script gambar yang akan di buat link tautan yang bisa di klik.
Dan tulisan berwarna hijau adalah tempat kode gambar yang letaknya disitu agar bisa di klik dan mengarah ke halaman artikel yang tadi Anda ambil link-nya.
Jika link tautan gambar dibuat dengan benar di posting artikel, maka hasilnya akan mengarah ke halaman lain sesuai dengan yang Anda mau.
Nah, panduan cara membuat link pada gambar yang bisa di klik diatas caranya sangat gampang, Anda tinggal praktik sekarang juga biar cepat bisa membuat link pada gambar yang bisa di klik.
Baca juga: Cara membuat link pada teks atau tulisan yang bisa di klik
Sampai disini cara membuat link tautan pada gambar yang bisa di klik telah selesai. Selanjutnya gunakan cara di atas untuk membuat link tautan antar halaman di blog, baik melalui link tautan pada teks maupun tautan gambar.
Cara membuat link tautan antar halaman diatas bisa juga diterapkan untuk membuat link tautan yang bisa di klik di halaman blog lainnya, seperti di navigasi, footter dan sidebar.
Jika artikel ini cukup bermanfaat silahkan bagikan artikel ini ke:
terima kasih artikelnya om, artikelnya sangat bermanfaat buat saya. tanks ya om
ReplyDeletetolong kunjungi blog saya juga https://lordnuha.blogspot.co.id/
sama2 gan.
ReplyDeleteBiasanya saya kunjungi balik yang komen di blog ini, dengan komen balik atau tanpa komen.
oke...
ReplyDeleteMembuat link bergambar dari Android caranya sama ya Om?
ReplyDeleteKalo pakai android untuk unggah gambarnya gunakan aplikasi Blogger kemudian gambarnya simpan dulu di draf.
ReplyDeleteUntuk mengambil kode gambarnya yang disimpan di draf tadi gunakan browser internet ucbrowser terbaru. Dan untuk langkah selanjutnya sama dengan cara diatas.
Terima kasih gan ilmunya, langsung saya terapkan.
ReplyDeleteSama2
ReplyDelete